Cara Membuat Blog Dofollow
Cara Membuat Blog Dofollow
 Cara Membuat Blog Dofollow - Bagaimana Membuat Blog menjadi Dofollow?Apakah Blog saya sudah termasuk Blog Dofollow?Bagaimana Cara Mengetahui Blog Dofollow?Apa Kelebihan Blog Dofollow?Apa kekurangan Blog Dofollow?

 Hallo Sobat Facewoman di manapun anda berada Kali ini saya Akan membahas Blog Dofollow.Sebelum kita membahasnya saya akan mendiskripsikan apa itu Blog Dofollow.

 Dofollow Itu sendiri Artinya adalah " Mengikuti " jadi untuk Blog dofollow itu sendiri dapat diartikan Apabila ada visitor memberikan komentar di blog yang Dofollow dan visitor mengisikan dengan alamat website/blog si komentator tersebut, maka blog dofollow tersebut akan dihitung sebagai Backlinks oleh Google kepada blog/web si komentator Itu.

 Lalu bagaimana cara membuat Blog kita Dofollow?Yang jelas banyak trik dan tips yang sudah bertebaran di internet mengenai cara tersebut.Untuk lebih jelasnya apabila anda berminat membuat blog anda Menjadi Dofollow ikuti langkah-langkah di bawah ini :

1.Pertama Login Blogger.
2.Langkah kedua Template - Edit HTML - Klik Centang Expand Widget Template Lalu cari Kode mirip Kode di bawah Ini Untuk mempercepat proses pencarian kode gunanakan Ctrl + U lalu masukkan kode di bawah ini :

<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'><data:comment.author/></a>

Jika sudah anda ketemukan tinggal Hapus kode rel='nofollow' sehingga menjadi :

<a expr:href='data:comment.authorUrl'><data:comment.author/></a>

3.Langkah Ketiga Cari Lagi Kode seperti di bawah ini :

<a expr:href='data:backlink.url' rel='nofollow'><data:backlink.title/></a>

 Jika sudah anda ketemukan kemudia hapus kode rel='nofollow' sehingga menjadi :

 <a expr:href='data:backlink.url' ><data:backlink.title/></a>

4.Langkah terakhir simpan Template.

 Itulah Cara Membuat Blog Menjadi Dofollow. Lalu Apa kekurangan Blog kita apabila menjadi Do follow?Apakah anda tau?

13 Komentar

Hallo sobat..Kami Senang! Apabila Anda mau meninggalkan Saran, kritik dan Opini tentang Artikel Blog Kami.

  1. Kunjungan balik gan... Follback sudah berhasil..
    ngomong2 soal dofollow.. blog saya juga sudah dofollow sob...

    BalasHapus
  2. thanks untuk tutorialnya, mudah jadinya merubah dofollow atau nofollow dengan mengetahui trik yang disajikan disini

    BalasHapus
  3. Soal dofollow, blog saya sudah dofollow gan.
    Kalau masalah dofollow, kita langsung saja mencari kata kunci dengan Ctrl + F yaitu kata kuncinya adalah " rel='nofollow' ".

    Terus berbagi, demi kemajuan blog ini, dan blog orang lain gan, semangat ya mas andik :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yupz kang,saya juga sudah dapat link dari Blog kang hilman itu sendiri. ^_^

      Hapus
  4. Oh Begitu Mas,saya baru tau nih..makasi info nya

    BalasHapus
    Balasan
    1. Tapi untuk efek yang terjadi pada blog kita,saya juga kurang tahu mas,coz ini juga di luar kebijaksanaan dari blogger.

      Hapus
  5. Anonim19/8/12

    kunjungan dini hari sehabis pulang takbiran sob..
    saya baca2 artikelnya di atas sangat bagus sekali mas andik,
    menurut blogger newbie kayak saya Blog Dofollow itu mempunyai efek negatif dan positif,

    efek positifnya:Alexa rank blog kita menjadi cepat langsing kayak luna maya :D

    efek negatifnya:Pagerank blog kita bisa terancam turun(benar apa nggak ya?maklum newbie :D )

    Owh ya sobat,saya selaku admin blog unik-aneh.com dan seribuan-satu.blogspot.com mngucapkan selamat hari raya idul fitri 1433 H,Moga dihari yang fitrah ini,kita bisa menjadi sosok pribadi yang lebih bagus lagi..amin

    salam:
    http://1.bp.blogspot.com/-xj-I8m2HSsY/UCDe6aWZCzI/AAAAAAAAAM8/_vv3VV3dRH4/s1600/unik-aneh.jpg

    BalasHapus
    Balasan
    1. wah jadi bingung memilih nich,diantara 2 pilihan antara Luna maya atau pilih Cut tari ya gan hahahahaha... :D \o/

      di buat Happy Blogging aja kali lebih enak. ^_^

      Hapus
  6. sama-sama gan!

    semoga tambah sakses webnya! :)

    BalasHapus
  7. Saya coba terapkan gan, trims ya. Ditunggu kunjungannya...

    BalasHapus

Posting Komentar

Hallo sobat..Kami Senang! Apabila Anda mau meninggalkan Saran, kritik dan Opini tentang Artikel Blog Kami.

Lebih baru Lebih lama